MU Bawa Pulang Satu Poin dari Kandang Spurs

Logo Manchester United (pixabay/ AllenDo04)
Logo Manchester United (pixabay/ AllenDo04)

The Lily Whites berbalik unggul ketika memasuki waktu tambahan babak kedua setelah berhasil menciptakan gol melalui aksi dari Richarlison dan membuat skor berubah menjadi 2-1 pada menit ke-90+1.

Meski berbalik tertinggal, MU dapat menyamakan kedudukan pada menit ke-90+6 setelah umpan dari Bruno Fernandes dapat disambut oleh tembakan Matthijs de Ligt sehingga skor berubah menjadi 2-2.

Selanjutnya Tottenham dan Manchester United berupaya untuk mencari gol kemenangan, namun hingga pertandingan selesai, skor 2-2 untuk kedua tim tetap bertahan. (Ant)

Bacaan Lainnya
BACA JUGA  Evan Dimas Ingatkan Pentingnya "Attitude" bagi Pemain Muda

Pos terkait