DLH Kota Semarang Kekurangan Anggaran untuk Pengelolaan Sampah

Sampah di TPA Jatibarang Semarang (semarangkota.go.id)
Sampah di TPA Jatibarang Semarang (semarangkota.go.id)

“Ada yang sampahnya dibakar sendiri. Ini nanti ditiru yang lain. Oleh karena itu, perlu adanya edukasi dan ketegasan dari masyarakat itu sendiri,” terangnya.

Dia mengusulkan agar PNS yang ada di Kota Semarang menjadi contoh di lingkungannya untuk menyukseskan program-program pemkot, termasuk masalah sampah ini.

BACA JUGA  Ada 55.000 Pengangguran di Kota Semarang, Disnaker Sambut Baik Jika Ada Investor Masuk

Pos terkait